Jumat, 31 Maret 2023

Ketua DPRD Merangin Apresiasi Penyelenggara Pemilu 2019 yang Berjalan Aman dan Demokratis

Selasa, 14 Mei 2019 | 14:42:35 WIB


Zaidan Ismail
Zaidan Ismail / Dok.metrojambi.com

JAMBI - Ketua DPRD Merangin Zaidan Ismail mengapresiasi penyelenggara Pemilu 2019 yang berjalan dengan aman, jurdil, transparan dan demokratis. Zaidan juga menolak aksi people power.

Zainal Ismail menilai pelaksanaan Pemilu 2019 di Kabupaten Merangin berjalan dengan aman, damai, lancar, jurdil, transparan, dan demokratis.

Tidak lupa Zaidan menyampaikan terima kasih kepada seluruh penyelenggara Pemilu dan petugad pengamanan, sehingga Pemilu 2019 berjalan dengan aman dan damai serta menolak ajakan aksi people power. (*)


Penulis:
Editor: Ikbal Ferdiyal


TAGS:


comments